Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2013

Cara Mengatasi Autofollow dan Autoretweet

Gambar
Belum lama ini twitter saya digunakan oleh makhluk halus bernama autoretweet, bagi akun twitter kalian yang terkena autoretweet, autofollow, dan kawan kawannya yang menjengkelkan, berikut beberapa cara untuk memberhentikannya. 1. Anda perlu tahu kalau akun anda tidak sedang dibajak  dan anda juga tidak sedang terkena pishing, jadi percuma anda ganti password dan ganti email. tindakan ini tidak akan menyembuhkan akun twitter anda. 2. Auto retweet terjadi karena secara tidak sengaja anda mengauthorize aplikasi (Apps) yang bandel. Aplikasi bandel ini biasanya memiliki logo yang mirip logo twitter, jadi saran saya agar anda tidak sembarang log-in akun twitter anda melalui aplikasi, baca dulu keterangannya. 3. untuk menghentikan auto retweetnya anda cukup klik menu setting (gambar gear) pada pojok kanan akun twitter anda lalu pilih setting. (dilakukan menggunakan PC atau Laptop) 4. Langkah terakhir adalah pilih Apps (Aplikasi)  lalu klik Revoke Aces ( Cabut